Silahkan Pilih Warna Latar Blog Sesuai Dengan kenyamanan Mata Anda

Cara Upgrade OS Blackberry

Posted by TolakBala Selasa, 02 Oktober 2012 0 komentar
Research in motion, selaku pembuat handphone Blackberry yang sangat terkenal di Indonesia, ternyata sangat sering merilis update untuk operating system untuk handphone blackberry anda. Upgrade operating system (OS) Blackberry anda sama seperti mengupgrade program anda (sama halnya dengan update pc anda) menjanjikan stabilitas, performa yang lebih baik, dengan kesalahan bugs yang lebih dikurangi. Anda penasaran dengan software update dan ingin mencoba operating system baru? Maka ikuti guide ini



Persyaratan untuk upgrade OS:
  1. Blackberry Desktop Manager sudah diinstal di PC (dapatkan di us.blackberry.com/apps-software/desktop/)
SEBELUM UPGRADE DEVICE ANDA, SELALU INGAT UNTUK BACKUP!!!
Lihat cara untuk backup di


Tetapi sayang, cara upgrade otomatis ini terkadang tidak memberikan versi software yang terbaru. Maka lebih baik upgrade secara manual.

Cara otomatis upgrade software blackberry anda:
  1. Buka blackberry desktop manager anda
  2. klik device > update
    image
  3. Lalu pilih versi software yang anda mau. lalu klik install.
    image
Cara upgrade blackberry anda secara manual:
  1. Buka website ini untuk mendownload software update. (http://us.blackberry.com/support/downloads/download_sites.jsp)
  2. Klik carrier, model dan versi software yang sesuai dengan blackberry anda. Disarankan untuk memilih carrier “Brightpoint SE Asia (Indonesia Generic)”.
  3. Install paket update software yang baru didownload ke komputer anda.
    image
  4. Hapus file “vendor.xml” yang berada di “C:\Program Files\Common Files\Research In Motion\AppLoader” untuk kelancaran upgrade. image
  5. Buka “Loader.exe” yang berada di “C:\Program Files\Common Files\Research In Motion\AppLoader”
    image
  6. Application loader wizard akan terbuka. Silakan klik next, dan ikuti setup wizard.
    image
  7. Ketika sampai di layar untuk memilih komponen yang diinstal, silakan pilih komponen yang mau anda install. Disarankan untuk menginstall appworld, application center, maps, s/mime, yahoo, msn, twitter, dan facebook.
    image
  8. Klik next, pilihlah untuk backup dan restore data, dan proses instalasi akan berlanjut.
    image
    image
  9. Dan, blackberry anda sudah terupdate.
    image
Semoga bermanfaat




Source :
http://wilsonchandra.wordpress.com/2012/03/10/cara-upgrade-os-blackberry/
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Cara Upgrade OS Blackberry
Ditulis oleh TolakBala
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://admpemdanotda.blogspot.com/2012/10/cara-upgrade-os-blackberry.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Trik SEO Terbaru support Online Fashion Store - Original design by Bamz | Copyright of Bagian Administrasi Pemerintahan Setda Kab. Sumbawa.